Rainmeter adalah sebuah program windows yang digunakan untuk mengkostumise tampilan Desktop. Membuat tampilan deskop sesuai keinginan kalian sehingga tampilan desktop jadi terlihat rapih dan enak dipandang.
Rainmeter juga bisa menampilkan memori dan daya baterai, RSS feed dan prakiraan cuaca. Selain itu masih banyak fungsional dari Rainmeter ini yaitu dapat merekam catatan to-do list, menjalankan aplikasi favorit, mengontrol media player, dsb. Semua bisa disesuaikan dengan keinginan kalian, rapih tidak mengganggu kerja dari aplikasi lain. Rainmeter merupakan aplikasi dan toolkit perangkat lunak open source didistribusikan secara gratis berdasarkan persyaratan lisensi GNU GPL v2.
Buat kalian yang ingin menggunakan aplikasi ini silahakan langsung download dari rainmeter.net, karena aplikasi ini gratis dan ini tampilan desktop saya.
Terimakasih sudah mampir. Share & Comment :)
[APLIKASI] Rainmeter Membuat Tampilan Desktop Menjadi Menarik
About author: Fajar Dwi Suhada
Imagine, Believe, Achieve
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar: